Postingan

Menampilkan postingan dari Oktober, 2019

javascript adalah

       Pengenalan javascript     Javascript bahasa yang berbentuk kumpulan script,yang berjalan pada suatu dokumen HTML. Bahasa ini merupakan bahasa pemograman untuk memberikan kemampuan tambahan terhadap bahasa HTML dengan mengizinkan    pengesekusian perintah-perintah di sisi user, yang artinya di sisi browser bukan di sisi server web.   Java script bergantung kepada browser (navigator)yang memanggil dan menamfilkan halaman web yang tidak hanya berisi HTML tapi juga dapat berisi skrip-skrip javascript.javascript juga tidak memerlukan penerjemah khusus untuk menjalankannya ,karena sudah di sediakan sendiri oleh browser yang digunakan .lain halnya dengan bahasa “java” yang memerlukan penerjemah khusus untuk menjalankannya di sisi    user/klien.javascript adalah bahasa yang “case sensitive” artinya membedakan penamaan variabel dan fungsi yang menggunakan huruf besar dan huruf kecil .contoh variabel atau pungsi dengan nama ...

web design merupakan

Pengertian Web Design       Web Desain adalah istilah yang sering digunakan untuk menggambarkan bagaimana tampilan isi suatu website atau situs. Tampilan dari website biasanya berupa hypertext (HTML) atau hypermedia yang dikirimkan ke user melalui World Wide Web. Untuk menampilkan suatu desain web atau isi dari suatu website, dibutuhkan sebuah browser web atau software (perangkat lunak) berbasis web. Tujuan dari web desain adalah untuk membuat website yang meliputi sekumpulan konten online termasuk dokumen dan aplikasi yang berada pada web server. Bisa juga, sebuah website berupa sekumpulan teks, gambar, suara dan konten lainnya, serta dapat bersifat interaktif maupun statis. FUNGSI   Sebelum men-design , sebaiknya kita mngetahui dan memahami beberapa fungsi situs web agar design yang dibuat sesuai dengan fungsi situs web.Secara umum fungsi situs web adalah sebagai berikut: 1. Fungsi Komunikasi     Situs web tang berfungsi sebagai kom...